3 Aplikasi Menghilangkan Background Foto Paling Mudah Terbaru 2024

aplikasi menghilangkan background
Advertisements
Advertisements

PINGKOWEB.COM – Pada beberapa momen, terkadang kita mengambil gambar pada waktu yang tidak tepat. Seperti background foto yang diperkirakan akan bagus ternyata tidak sesuai harapan.

Sehingga kita membutuhkan aplikasi menghilangkan background agar foto tersebut dapat disempurnakan hingga memiliki objek foto yang menarik.

Bacaan Lainnya
Advertisements

Kamu tidak perlu khawatir karena saat ini banyak sekali hadir aplikasi penghapus background dengan kualitas yang sangat bagus.

Dengan menggunakan aplikasi tersebut kamu bisa menyempurnakan background foto yang dianggap jelek. Hadirnya aplikasi tersebut menjadi solusi bagi permasalahan para pencinta fotografi.

Advertisements

Aplikasi menghilangkan background ini sangat bermanfaat karena memiliki fitur-fitur menarik. Apalagi kamu bisa mendapatkan aplikasi tersebut tanpa harus mengeluarkan biaya sedikitpun.

Sebab aplikasi ini dapat diunduh secara gratis di Google Play Store. Banyak pilihan yang bisa kamu unduh untuk membantu permasalahan tersebut.

Pada artikel kali ini kami ingin membahas beberapa aplikasi penghapus background yang bisa kamu Unduh di Google Play Store.

Untuk mengetahui informasi selengkapnya maka kamu harus mengikuti artikel kali ini hingga selesai. Lalu apa saja nama aplikasi yang bisa digunakan untuk menghilangkan background foto tersebut?

Rekomendasi Aplikasi Menghilangkan Background Foto

1. Background Eraser

Aplikasi menghilangkan background pertama yang akan kita bahas pada artikel kali ini yaitu aplikasi Background Eraser. Kami merekomendasikan aplikasi ini karena memiliki keunggulan dan fitur yang sangat menarik.

Baca Juga :  Download Drakor.id+, Nonton Drakor Lebih Mudah Dengan Aplikasi

Salah satu keunggulan dari aplikasi tersebut yaitu dapat menghapus background dalam hitungan detik saja.

Aplikasi ini merupakan karya dari handyCloset Inc untuk memanjakan para penggunanya. Dengan menggunakan aplikasi ini maka permasalahan background yang kurang menarik bisa disempurnakan.

Kamu bisa menghapus background pada foto dan menggantikannya dengan background lain yang tentunya jauh lebih menarik.

Advertisements

Aplikasi menghilangkan background yang satu ini memang sudah banyak digunakan oleh masyarakat. Salah satu fitur yang disukai oleh masyarakat yaitu auto mode hingga ekstrak mode.

Kedua fitur tersebut mampu menghapus objek secara akurat, sehingga proses hapus background berjalan dengan cepat dan hasilnya sangat rapi.

Aplikasi yang satu ini memiliki ukuran yang terbilang kecil yaitu 5,3 MB saja. Meskipun memiliki ukuran yang sederhana, fitur pada aplikasi ini sangat membantu.

Baca Juga :  12 Aplikasi Penyetem Gitar Terbaik, Paling Lengkap & 100% Akurat

Terbukti dari banyaknya orang yang mengunduh aplikasi tersebut pada Google Playstore yang mencapai 100 juta pengguna di seluruh Indonesia.

2. Remove.bg

Aplikasi menghilangkan background selanjutnya yang akan kami bahas pada artikel kali ini yaitu aplikasi Remove.bg. Kami sangat merekomendasikan aplikasi kedua ini karena memiliki fitur canggih di dalamnya.

Dengan menggunakan aplikasi tersebut maka kamu bisa menghapus background yang tidak disukai dengan cepat.

Salah satu kelebihan yang dimiliki oleh aplikasi tersebut yaitu adanya dukungan teknologi artificial intelligence. Aplikasi tersebut mampu menghapus background foto dengan sangat cepat dan tentunya mudah.

Adanya teknologi tersebut mampu menarik minat orang-orang yang mengalami permasalahan yang sama.

Setelah menghapus background foto dengan aplikasi menghilangkan background ini, kamu bisa menggantikannya dengan gambar yang lebih menarik.

Sehingga dengan bantuan aplikasi ini kamu bisa menyempurnakan background foto yang jelek.

Aplikasi yang satu ini memiliki ukuran yang sangat kecil yaitu hanya 2,3 MB. Sedangkan untuk jumlah unduhan, aplikasi tersebut sudah diunduh sebanyak 10 juta pengguna lebih.

Jadi itu dia rekomendasi aplikasi menghilangkan background kedua yang bisa kamu untuk unduh.

3. Magicut

Aplikasi menghilangkan background selanjutnya yang bisa kamu Unduh di Google Play Store yaitu MegiCut. Salah satu aplikasi yang kami rekomendasikan bagi kamu yang memiliki masalah background kurang menarik.

Baca Juga :  6 Aplikasi Musik Online Terbaik, Gratis & Terlengkap 2023

Kamu bisa menghilangkan background tersebut dengan menggunakan aplikasi populer ini.

Salah satu keunggulan dari aplikasi yang satu ini yaitu sangat mudah saat dijalankan. Dengan menggunakan aplikasi ini kamu tidak hanya bisa menghapus background foto saja.

Kamu juga bisa mengganti background foto secara otomatis, caranya hanya perlu melakukan cut dan paste foto.

Aplikasi menghilangkan background yang satu ini sangat populer karena telah diunduh oleh banyak orang. Dengan adanya fitur mengganti background secara otomatis, tentunya mempermudah editing foto.

Foto yang tadinya memiliki background kurang menarik, kini hadir dengan tampilan yang lebih bagus.

Aplikasi yang satu ini memiliki ukuran yang terbilang kecil yaitu 67 MB saja. Untuk jumlah unduhan, aplikasi ini telah di-download sebanyak 10 juta pengguna.

Bahkan terdapat 219 ribu ulasan yang bisa kamu lihat sebelum mengunduh aplikasi tersebut di Google Play Store.

Akhir Kata

Tiga aplikasi menghilangkan background di atas mampu menjadi solusi bagi permasalahan background foto yang kurang menarik. Kamu bisa mengunduh aplikasi tersebut hanya bermodalkan kuota internet saja. Sebab aplikasi di atas bisa kamu dapatkan secara gratis di Google Play Store.

Advertisements
Advertisements

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *