Penikmat musik pop tahun 2000an pastinya sudah tak asing lagi mendengar nama Peterpan. Tentu saja, grup band asal bandung ini sempat merajai pentas musik di Indonesia beberapa tahun silam.
Peterpan menjadi grup musik paling penomenal kala itu, bukan hanya karena lagunya yang hits serta enak di dengar, tetapi suara dan gaya khas “Ariel” menjadi daya tarik tersendiri, terlebih bagi penonton wanita.
Grup band yang di gawangi oleh Ariel, Ukie, Reza, Loekman, Andika dan Indra ini sudah malang melintang di dunia musik, Peterpan pernah manggung di beberapa negara, seperti Malaysia, Singapura, Hongkong, Australia dan beberapa negara besar lainnya.
Berikut kumpulan chord gitar lagu Peterpan terbaik dari masa ke masa.
Baca Juga: 14 Chord lagu Iwan Fals terbaik dan paling populer
Table of Contents
1. Ada Apa Denganmu
Intro: C G C G
C G
Sudah, maafkan aku, segala salahku
C G
Dan bila kau tetap bisu ungkapkan salahmu
(*)
F C
Dan aku, sifatku… dan aku, khilafku
F C G
Dan aku, cintaku… dan aku, rinduku
Musik: C G C G
C G
Sudah lupakan semua, segala berubah
C G
Dan kita terlupa, kita terluka
Kembali ke: (*)
Reff 1:
F
Kutanya malam, dapatkah kau lihatnya
C
Perbedaan yang tak terungkapkan
F
Tapi mengapa kau tak berubah
C G
Ada apa denganmu hooho…
Reff 2:
F
Hanya malam dapat meleburkan
C
Segala rasa yang tak terungkapkan
F
Tapi mengapa kau tak berubah
C G
Ada apa denganmu
Musik: C G C G
Kembali ke : (*), Reff 1, Reff 2
Musik: F C F C G
Kembali ke : Reff 1
Outro: F C F C G
2. Aku Dan Bintang
Intro: C G C G Am C F C G
*)
C G Am
Lihat ke langit luas
C G Am
Dan semua musim terus berganti…
C G Am
Tetap bermain awan
F C G
Merangkai mimpi dengan khayalku
F C G
Selalu bermimpi dengan hariku
C G Am
Pernah kau lihat bintang
C G Am
Bersinar putih penuh harapan
C G Am
Tangan halusnya terbuka
F C G
Coba temani, dekati aku
F C G
Selalu terangi gelap malamku
Reff :
F C
Dan rasakan semua bintang
Am C F
Memanggil tawamu terbang ke atas
C Am G
Tinggalkan semua, hanya kita dan bintang
Interlude : C G Am x2
Kembali ke : *) and Reff
Interlude : F C Am C F C Am G
Kembali ke : Reff
F C
Yang terindah meski terlupakan
Am C F
Dan selalu terangi dunia
C Am G
Mereka reka hanya aku dan bintang
3. Ayah
Intro : C F G C F
C F G C
Dimana akan kucari
C F
Aku menangis seorang diri
C F
Hatiku selalu ingin bertemu
G C
Untukmu aku bernyanyi
[Chorus]
F G
Untuk ayah tercinta
C Em F
Aku ingin bernyanyi
G C
Walau air mata dipipiku
F G
Ayah Dengarkanlah
C Em F
Aku ingin berjumpa
G C G
Walau hanya dalam mimpi
C F G C
Lihatlah hari berganti
C F
Namun tiada seindah dulu
C F
Datanglah aku ingin bertemu
G C
Denganmu aku bernyanyi
[chorus]
F G
Untuk ayah tercinta
C Em F
Aku ingin bernyanyi
G C
Walau air mata dipipiku
F G
Ayah Dengarkanlah
C Em F
Aku ingin berjumpa
G C G
Walau hanya dalam mimpi
4. Bintang Di Surga
Intro : Em C G Bm….(2x)
Em
masih ku merasa angkuh
C
terbangkan anganku jauh
G
langit kan menangkapku
Bm
walau kan terjatuh
Em
dan bila semua tercipta
C
hanya untuk ku merasakan
G
semua yang tercipta
Bm
hampa hidup terasa
Interlude : Em C G Bm
*)
Em
lelah tatapku mencari
C
arti untukku membagi
G
menemani langkahku
Bm
namun tak berarti
Em
dan bila semua tercipta
C
tanpa harus ku merasakan
G
cinta yang tersisa
Bm
hampa hidup terasa
Reff:
C
bagai bintang di surga
G
dan seluruh warna
D
dan kasih yang setia
Bm
dan cahaya nya..ta
C
oh bintang di surga
G
berikan cerita
D
dan kasih yang setia
Bm
dan cahaya nyata
Musik : Em C G Bm Em
Kembali ke : *), Reff
Outro : Em C G Bm
C G D Bm (4x)
Em C G Bm
5. Cobalah Mengerti (Ft. Momo)
intro : C Am F Dm G
Am G
Aku tak kan pernah berhenti
C
Akan terus memahami
Em
Masih terus berfikir
Am
Bila harus memaksa
G
Atau berdarah untukmu
C
Apapun itu asalkan
F
Mencoba menerimaku
Am G
Dan kamu hanya perlu terima
C
Dan tak harus memahami
Em
Dan tak harus berfikir
Am
Hanya perlu mengerti
G
Aku bernafas untukmu
C
Jadi tetaplah di sini
F
Dan mulai menerimaku
Reff
C
Cobalah mengerti
F Am
Semua ini mencari arti
G
Selamanya takkan berhenti
C
Inginkan rasakan
F Am
Rindu ini menjadi satu
G
Biar waktu yang memisahkan
Int. C F G Am G F
Am G
Dan kamu hanya perlu terima
C
Dan tak harus memahami
Em
Dan tak harus berfikir
Am
Hanya perlu mengerti
G
Aku bernafas untukmu
C
Jadi tetaplah di sini
F
Dan mulai menerimaku
Kembali ke Reff
Int. Am F C Em Dm G
Kembali ke Reff
C
Cobalah mengerti
F Am
Semua ini mencari arti
G
Selamanya takkan berhenti
C F Am
hooouooo hoooouoo
G
Selamanya takkan berhenti
Outro : Am F G C