Diadaptasi dari sebuah video game terkenal, Monster Hunter kini bisa kalian saksikan di berbagai layanan streaming dan bioskop. Film yang mengangkat genre action, adventure dan fantasy ini pastinya bakal menjadi salah satu film paling seru dan paling dinantikan.
Tentu saja, Milla Jovovich dan Tony Jaa kali ini akan menjadi tokoh utama dalam film ini. Monster Hunter sendiri menceritakan tentang petualangan mereka dalam menghadapi berbagai macam serangan para monster dan menghadangnya agar tidak menyeberang ke dunia manusia.
Secara garis besar, Monster Hunter menceritakan tokoh protagonis yang diuji kesabarannya dan harus mampu bertahan hidup di dunia baru yang dikelilingi oleh para monster jahat.
Aktris Milla Jovovich akan berperan sebagai Kapten Natalie Artemis. Sementara Tony Jaa berperan sebagai The Hunter (Sang Pemburu).
Baca Juga: Nonton film Vivarium full movie sub indo
Berdasarkan kabar terbaru, film produksi Sony Pictures ini akan tayang sekitar 23 April 2021 yang sebelumnya telah direncanakan oleh sutradara Paul W.S. Anderson untuk tayang pada tanggal 4 September 2020 lalu.
Meskipun diadaptasi dari sebuah game, film Monster Hunter menggunakan cerita yang berbeda dan hanya menjiplak beberapa avatar yang ada di dalam game tersebut. Adanya kemampuan dari Sony Pictures, kini kembali menghangatkan antusiasme para penonton dengan dirilisnya sinopsis baru untuk film ini.
Table of Contents
Informasi Monster Hunter
Judul : Monster Hunter
Sutradara : Paul W.S. Anderson
Penulis : Paul W.S. Anderson, Kaname Fujioka
Produksi : Constantin Film, Impact Pictures, Capcom Company, Tencent Pictures
Distributor : Sony Pictures Releasing, Constantin Film, China Film Group Corporation
Lokasi Syuting : Western Cape, South Africa
Rilis : 13 Januari 2021 (Indonesia)
Genre : Action, Adventure, Fantasy
Durasi : 1 jam. 39 menit
Negara : China, Jerman, Jepang, USA
Bahasa : Inggris
Sinopsis Monster Hunter
Film dengan dua karakter tokoh yang berbeda menjadi aksi luar biasa dalam petualangan hidup dan juga pertarungan besar. Dibalik dunia kita masih ada dunia lain yakni dunia yang dikelilingi oleh para monster yang kejih dan suka melakukan kejahatan brutal yang menguasai wilayah tertentu.
Diawali dari perjalanan Kapten Natalie Artemis (Milla Jovovich) dan pasukannya sedang dalam misi pencarian rekan tentara AS mereka yang hilang. Pencarian tersebut membawa mereka kepada sebuah lokasi yang kering dan tak berpenghuni.
Dilokasi tersebut, badai pasir berpetir tiba-tiba muncul menghadang Natalie dan rekan timnya. Mereka tersapu hingga terdampar di sebuah tempat di mana mereka menemukan sisa-sisa tentara yang hilang dan kendaraan mereka.
Baca Juga: Nonton film The Invisible Man full movie sub indo
Belum cukup rasa heran mereka, tiba-tiba muncul sosok monster bawah tanah bertanduk mengejar mereka. Tak hanya mengerikan, monster ini juga tahan terhadap peluru dan granat, menyerang dan membunuh beberapa anggota regu.
Dibalik usahanya bertahan hidup dari serangan para monster, unit bertemu dengan sosok pemburu misterius (Tony Jaa) yang memiliki skill unik dan mampu menghadang para monster kebal itu.
Pihak Artemis dan Hunter perlahan membangun kepercayaan dan saling mengenal satu sama lain untuk mengikat kerja sama yang kuat dalam menghadapi permasalahan ini.
Secara perlahan mereka berdua saling berkomunikasi, akhirnya terungkap bahwa dia adalah bagian dari tim yang dipimpin oleh Admiral (Ron Perlman).
Ini Trailernya
Berikut link nonton atau download film Monster Hunter 2021 full movie sub indo:
Sebagai informasi, film ini belum tersedia dalam versi HD. Dibawah ini link nonton versi Cam di situs Rebahin. Link nonton akan kami update setelah versi HD tersedia di berbagai situs streaming.
http://85.114.138.56/nonton-monster-hunter-sub-indo/
Daftar Pemeran
Milla Jovovich sebagai Artemis
Tony Jaa sebagai The Hunter
T.I. sebagai Link
Meagan Good sebagai Dash
Diego Boneta sebagai Marshall
Josh Helman sebagai Steeler
Jin Au-Yeung sebagai Axe
Ron Perlman sebagai Admiral
Jannik Schümann sebagai Aiden
Hirona Yamazaki sebagai Handler
Nic Rasenti sebagai Sergeant Roark
Nanda Costa sebagai Serious Handler
Aaron Beelner sebagai Palico
Schelaine Bennett sebagai Comms Officer
Adrián Muñoz sebagai Hunter #2
Meskipun film ini diangkat dari game yang telah dirilis sepuluh tahun yang lalu, ternyata pihak produksi film Sony Pictures berhasil menjadikan film tersebut sebagai film aksi luar biasa. Selain itu, film ini juga dibintangi oleh para aktor dan aktris terkenal yang akan menampilkan aksi yang hebat kepada para pemirsa.
Debut film yang awalnya rilis pada September 2020 tahun lalu ternyata tidak sesuai dengan rencana yang diberikan sutradara. Pada akhirnya, film ini resmi dirilis di tahun 2021 dan berhasil menggemparkan para penggemar film.
So, film ini menarik sekali untuk dilihat, selain aksi Tony Jaa yang keren, film ini juga mengusung scene visual yang menarik. Dimana pihak manusia dihadang dengan perang besar dan terjebak di dalam lingkungan para monster. Sehingga mereka mau tidak mau harus bisa bertahan hidup disana atau mencari jalan untuk keluar.